WISATA ALAM TERDEKAT DAERAH JAKARTA BOGOR DAN SEKITARNYA
Kali ini kita coba membahas tentang daerah wisata alam yang terdekat dengan Jakarta dan sekitarnya. Sebagai orang pekerja atau yang waktunya yang sulit atau sempit mungkin butuh refreshing walau cuma 1 hari.
Biasanya kita butuh tempat yang fresh seperti daerah pegunungan dan kita butuh yang dekat tapi memuaskan, kita coba bahas beberapa tempat yang sudah dikunjungi dan menarik :
- Gunung PancarGunung Pancar merupakan daerah perkemahan dan hutan pinus di dareah Sentul kabupaten Bogor. Hawanya cukup sejuk dan nyaman, jika kalian yang ingin foto-foto atau sekedar menghirup udara segar hutan pegunungan mungkin disini tempatnya. Dan disana juga ada pemandian air panas. Jika waktu sempit dan butuh jarak yang dekat dari Jakarta disinilah tempatnya.
Wisata alam gunung pancar - Curug BidadariMasih didaerah Sentul, agak jauh dari Gunung Pancar kita akan menemukan sebuah tempat Wisata sekaligus rekreasi Curug Bidadari, tempatnya sejuk jika kalian yang doyan foto-foto dan rekreasi disini tempat yang memungkinkan untuk menikmati keindahan alam dan bermain air dibawah curug bidadari
- Curug Leuwi HejoCurug Leuwi Hejo merupakan salah satu destinasi wisata alam air terjun terkenal yang ada di kota Bogor. Meskipun kota Bogor memiliki banyak sekali air terjun, namun keindahan air terjun leuwi hejo memiliki daya tarik tersendiri yang membuat para wisatawan datang ke air terjun ini. Air terjun ini juga sering disebut sebagai “green canyon” nya kota Bogor. Hal ini dikarenakan air terjun leuwi hejo memiliki kolam berwarna hijau toska dibawah air terjunnya. Kolam berwarna hijau toska yang dimiliki curug leuwi hejo ini menambah keindahannya.curug leuwi hejo Bogor
- Curug CigentisCurug Cigentis berlokasi di daerah Karawang bagian ke selatan menuju cariu, selain dari Kota Karawang dapat melalui jalur jonggol,
Curug Cigentis Karawang
Demikian beberapa tempat wisata yang terdekat dengan Jakarta, sebenarnya masih banyak lagi wisata alam yang indah dan dekat namun kita tidak sadari karena paling sering yang dikunjungi adalah wisata daerah Puncak, Purwakarta, Ciater, Lembang,dan lain sebagainya.
Baca Juga :